Secretary Excellence

TAK DAPAT DIPUNGKIRI BAHWA PERAN DAN FUNGSI SEKRETARIS MASA KINI MENJADI SANGAT PENTING DAN STRATEGIS DEMI MENUNJANG DAYA SAING PERUSAHAAN DALAM KANCAH BISNIS GLOBAL.

Karena itu pemahaman secara mendalam berbagai hal yang menunjang kinerja dan karir bagi seorang sekretaris yang oleh ‘Vision Business Book’ disebut sebagai “the heart of business” tersebut menjadi sangat penting.
Intensive Course ini akan membekali peserta dengan pengetahuan yang langsung dapat diaplikasikan dalam tugas sehari-hari sehingga diharapkan akan memberikan manfaat maksimal bagi peserta dan perusahaannya.

Siapa yang Seharusnya Hadir

  • Sekretaris dan staf perusahaan yang ingin memiliki basic pengetahuan dan ketrampilan yang memadai dalam menjalankan tugas-tugas sebagai seorang sekretaris profesional.

Apa Manfaat yang akan Anda Peroleh:

  • Memberikan pemahaman kepada peserta mengenai standar kinerja sekretaris yang sesuai dengan tuntutan globalisasi
  • Membekali peserta dengan teknik-teknik dan cara-cara yang efektif dalam menjalankan tugas sehari-hari
  • Membangun motivasi kerja dan meningkatkan integritas sekretaris sebagai kingpin  perusahaan dalam kancah bisnis global
  • Setelah mengikuti pelatihan ini diharapkan setiap peserta akan tertantang untuk senantiasa bersikap dan bertindak secara professional

Apa yang akan Anda Pelajari:

  1. Effective Communication
    • What is Communication
    • Human Approach
    • Factors which Affect Communication
    • Body Language
  2. Interpersonal Skills
    • Knowing Your Self
    • Self Development
    • Knowing Human Characteristics and Behavior
    • Positive Thinking
  3. Meeting Arrangement
    • Planning a Meeting
    • Minutes of Meeting
  4. Professional Appearance
    • The Criteria of Professional Appearance
    • Appearance to Support Your Career
    • Understanding Colors
  5. Table Manners
    • The Importance of Knowing International Table Etiquette
    • Eating Habits
    • Do’s and Don’ts

Related Topics:

Informasi & Registrasi:

  • Untuk keterangan selengkapnya (termasuk biaya dan jadwal pelaksanaan) silahkan dilihat/unduh brosurnya di <Secretary Excellence> atau disini.
  • Untuk pendaftaran silahkan download Registration Information dan kirim kembali via email atau fax setelah diisi dengan lengkap.
  • Bila membutuhkan pelatihan dalam bentuk Inhouse Training silakan download IHT Request Form dan dikirim kembali kepada kami melalui Fax/email setelah diisi dengan lengkap.
  • Anda juga dapat menghubungi langsung penyelenggaranya melalui Tel/SMS/Fax yang tercantum di brosur atau email: careertrack.indonesia<at>gmail.com

 

One Reply to “Secretary Excellence”

  1. Anda bisa memperoleh informasi training internal audit dan fraud auditing langsung melalui website Lembaga Pengembangan Auditor Internal (LPAI) http://lpai.co.id/ dan http://pengendalianinternal.manajemen.co/

    Detailed information on Administration Training, Managerial Skill Training, Soft Skills Training, Human Resources Management Training, Professional Secretary Training, Leadership Management Training, and Marketing Sales & Service Training you can get directly in http://careertrack.training/

    Informasi lengkap mengenai training purchasing dan operation management training dapat diperoleh di BeProfessionalTheClub > http://beproseminar.co.id/ dan http://trainingpurchasing.wordpress.com/ serta http://informasitraining.manajemen.co/

    Pelatihan ini didukung sepenuhnya oleh Professional Training Center, Management Training Center, Seminar Information Indonesia, Training Information Services, Management Training Programs Recommendations, Informasi Training Indonesia, Informasi Pelatihan Manajemen Perkantoran, Pusat Pelatihan Manajemen Indonesia

    Informasi lengkap mengenai project management training dapat diperoleh di https://beproseminar.co.id/ dan di Project Management Training Center > http://proyek.manajemen.co/.

    Informasi lengkap mengenai training manajemen keuangan & akuntansi atau Finance Accounting Training dapat diperoleh di BeProfessionalTheClub|First.BeProfessional > http://beproseminar.co.id/ dan http://akuntansikeuangan.manajemen.co/ serta Informasi Training & Sertifikasi

Komentar ditutup.