Advanced Communication Skills Workshop

Keterampilan komunikasi adalah suatu elemen penting sehingga setiap karyawan dan manajer harus memilikinya sebagai bagian dari tool set standar. Tidak peduli pada pekerjaan atau peran dalam sebuah organisasi, profesional harus dapat berbicara dengan jelas dan mendengarkan dengan baik untuk membangun hubungan kolaboratif yang efektif dan untuk menyelaraskan tujuan pribadi dan organisasi untuk mendapatkan pekerjaan.
Melalui lokakarya interaktif, self-assessments, role-playing activities and video simulations, Anda mendapatkan pengalaman praktek memulai dan menanggapi komunikasi dengan pendekatan yang fleksibel, otentik dan percaya diri. Anda juga mendapatkan keterampilan untuk berkolaborasi dengan orang lain dan mengasah communications toolkit Anda.

Pada special workshop ini, Anda akan belajar bagaimana:

  • Mencapai hasil dalam komunikasi Anda dengan orang lain
  • Membangun hubungan kolaboratif yang menekankan kepercayaan dan rasa hormat
  • Berkomunikasi secara efektif dengan menggunakan bahasa yang sederhana, ringkas dan langsung
  • Anda Meningkatkan keterampilan mendengarkan aktif
  • Pemahaman lintas-budaya di tempat kerja Anda
  • Menghilangkan hambatan yang meremehkan kemampuan Anda untuk berkomunikasi secara efektif

Siapa yang harus hadir?

  • Kursus ini bermanfaat bagi mereka yang ingin memperkuat kemampuan komunikasi mereka dan meningkatkan kemampuan mereka untuk berinteraksi penuh percaya diri dengan orang lain.

Manfaat Workshop:

  • Memahami perbedaan antara komunikasi satu arah dan komunikasi dua arah
  • Mendefinisikan gaya komunikasi Anda
  • Mendemonstrasikan keterampilan mendengarkan secara aktif
  • Berurusan dengan tantangan emosi melalui skenario video
  • Mengungkap filter pribadi dengan permainan simulasi
  • Mengatasi hambatan lintas-budaya melalui studi kasus dan role-play
  • Menghasilkan check-list dan alat bantu pekerjaan untuk meningkatkan kinerja Anda setelah kembali ke tempat kerja

Apa yang akan dibahas?

  1. BUILDING A FOUNDATION
  2. SETTING CLEAR GOALS FOR YOUR COMMUNICATION
    • Determining outcomes and results
    • Initiating communications
  3. AVOIDING COMMUNICATION BREAKDOWNS
    • Increasing the value of your communications
    • Taking personal responsibility
  4. TRANSLATING ACROSS COMMUNICATION STYLES
    • Identifying your communication styles
    • Bridging communication styles
    • compromising your identity
  5. LISTENING FOR IMPROVED UNDERSTANDING
    • Tools for active listening
    • Interpreting nonverbal cues
  6. ACHIEVING AUTHENTIC COMMUNICATION
    • Creating openness
    • Working with the three dimensions of behavior
    • Matching your body language to your message
  7. CROSS-CULTURAL COMMUNICATION
    • Navigating beyond cultural boundaries
    • Working with filters and assumptions
  8. WORKING CONSTRUCTIVELY WITH EMOTIONS
    • Dealing with anger
    • Managing emotionally charged situations

Related Topics:

Informasi & Registrasi:

  • Untuk keterangan selengkapnya (termasuk biaya dan jadwal pelaksanaan) silahkan dilihat/unduh brosurnya di <Advanced Communication Skills Workshop> atau disini.
  • Untuk pendaftaran silahkan download Registration Information dan kirim kembali via email atau fax setelah diisi dengan lengkap.
  • Bila membutuhkan pelatihan dalam bentuk Inhouse Training silakan download IHT Request Form dan dikirim kembali kepada kami melalui Fax/email setelah diisi dengan lengkap.
  • Anda juga dapat menghubungi langsung penyelenggaranya melalui Tel/SMS/Fax yang tercantum di brosur atau email: careertrack.indonesia<at>gmail.com

 

Effective Communication & Interpersonal Skills

COMMUNICATION & INTERPERSONAL SKILL MERUPAKAN KETRAMPILAN YANG WAJIB DIKUASAI OLEH SETIAP STAF PROFESIONAL PERUSAHAAN.

Kedua ketrampilan inilah yang akan mendorong peningkatan kinerja seorang profesional, di bagian apapun tempatnya atau posisi apapun yang dipegangnya. Kemampuan dalam membina hubungan interpersonal akan memudahkan penyelesaian tugas sehari-hari apalagi tugas dalam teamwork. Karena bagaimanapun akan sulit membangun teamwork yang tangguh bila ketrampilan interpersonal dan komunikasi ini tidak dimiliki oleh salah seorang anggotanya. Atau dengan kata lain seseorang yang tidak memiliki ketrampilan interpersonal dan komunikasi akan sulit bekerja dalam satu kelompok kerja secara baik.
Disisi lain kemampuan interpersonal dan komunikasi akan tercermin dari penampilan sehari-hari seseorang dan perkembangan karirnya.
Pelatihan ini diselenggarakan atas dasar pemahaman akan pentingnya ketrampilan interpersonal dan komunikasi tersebut bagi seorang staf profesional perusahaan.

Siapa yang Seharusnya Hadir

  • Para profesional administrasi kawakan, termasuk sekretaris eksekutif, asisten administrasi, sekretaris atau anggota-anggota lain staf bantuan administrasi yang sedang berusaha memperbaiki keterampilan manajemen mereka guna meningkatkan karier mereka dan menambah efektivitas organisasi mereka.

Apa Manfaat yang akan Anda Peroleh:

  • Memberikan pemahaman secara mendasar mengenai pentingnya ketrampilan interpersonal dan komunikasi dalam menjalankan tugas sehari-hari
  • Meningkatkan kemampuan peserta dalam membina hubungan interpersonal
  • Meningkatkan kemampuan peserta dalam berkomunikasi secara profesional

Apa yang akan Anda Pelajari:

  1. COMMUNICATION SKILL
    • Memahami Proses Komunikasi
    • Memahami terjadinya Mis-Komunikasi
    • Keahlian Bertanya
    • Keahlian Mendengarkan secara Aktif
    • Berbicara dengan Jelas dan Terarah
    • Teknik Body Language
    • Membangun hubungan dengan Orang yang baru dikenal
    • Role Play
  2. INTERPERSONAL SKILL
    • Knowing Yourself
    • Self Development
    • Knowing Human Characteristic and Behavior
    • Positive Thinking
    • Mengembangkan Rasa Percaya Diri (Self Confidence)
    • Role Play

Related Topics:

Informasi & Registrasi:

  • Untuk keterangan selengkapnya (termasuk biaya dan jadwal pelaksanaan) silahkan dilihat/unduh brosurnya di <Effective Communication & Interpersonal Skills> atau disini.
  • Untuk pendaftaran silahkan download Registration Information dan kirim kembali via email atau fax setelah diisi dengan lengkap.
  • Bila membutuhkan pelatihan dalam bentuk Inhouse Training silakan download IHT Request Form dan dikirim kembali kepada kami melalui Fax/email setelah diisi dengan lengkap.
  • Anda juga dapat menghubungi langsung penyelenggaranya melalui Tel/SMS/Fax yang tercantum di brosur atau email: careertrack.indonesia<at>gmail.com

Communication Skills for Internal Auditor

Meningkatkan kemampuan berkomunikasi para  auditor internal dalam pelaksanaan tugas sehari-hari.

Class format: Lecture, small and/or large group discussions, case studies, practical exercises, facilitator presentations, self-assessments, in-class writing, and feedback from the facilitator

Pelatihan untuk Anda:

  • Auditor Internal atau Satuan Pengendalian Internal yang ingin memiliki pengetahuan yang lengkap mengenai teknik audit modern dan bagaimana pengelolaan departemen audit internal.
  • Staf profesional lain yang ingin memiliki pengetahuan mendasar tentang teknik dan prosedur serta pengelolaan departemen audit

Pelatihan ini bertujuan untuk:

  • Maximize your audit team performance by understanding human behavior and focusing on the needs of the individual and the team.
  • Improve your ability to communicate with the audit team and your customers.
  • Strengthen your techniques for managing the performance of the audit team.

Pokok-Pokok Pembahasan:

  1. RELATIONSHIP MANAGEMENT:
    • Building productive relationships with others,
    • Techniques for influencing others,
    • Conflict management concepts,
    • Techniques for building rapport with different personalities,
    • The various styles of conflict management and their applications in the work place
  2. COMMUNICATION TECHNIQUES:
    • Effective listening skills,
    • The concepts and importance of communication,
    • Preferred communication channels, methods, and styles;
    • Verbalizing expectations in a clear manner,
    • Breaking down barriers to create effective communications
  3. DECISION MAKING, DELEGATION, AND PROBLEM SOLVING:
    • Decision making elements,
    • Making decisions with confidence,
    • Delegation principles, Proven
    • problem-solving approaches,
    • Common pitfalls in effective decision making

Related Topics:

Informasi & Registrasi:

  • Untuk keterangan selengkapnya (termasuk biaya dan jadwal pelaksanaan) silahkan dilihat/unduh brosurnya di <Communication Skills for Internal Auditor>.
  • Untuk pendaftaran silahkan download Registration Information dan kirim kembali via email atau fax setelah diisi dengan lengkap.
  • Bila membutuhkan pelatihan dalam bentuk Inhouse Training silahkan download IHT Request Form dan dikirim kembali kepada kami melalui Fax/email setelah diisi dengan lengkap.
  • Anda juga dapat menghubungi langsung penyelenggaranya melalui Tel/SMS/Fax yang tercantum di brosur atau email: lpai.indonesia<at>gmail.com